Menkeu Purbaya Ungkap Penyebab Demo dan Isu 'Indonesia Gelap' β οΈ
Menteri Keuangan Purbaya Beberkan faktor pemicu gelombang demonstrasi dan bahas fenomena 'Indonesia Gelap' yang semakin memanas. Simak selengkapnya!
KompasTV
278 views β’ Sep 11, 2025
About this video
JAKARTA, KOMPAS.TV Menteri Keuangan (Menkeu) RI, Purbaya Yudhi Sadewa, memaparkan penyebab gelombang demonstrasi dan fenomena tagar Indonesia Gelap dalam rapat perdana bersama Komisi XI DPR RI di Jakarta, Rabu (10/9/2025). <br /> <br />"Itu yang Anda rasakan di ekonomi. Melambat, sektor riil susah, semuanya sulit. Banyak keluar tagline Indonesia Gelap. Kita semua menunjuk ini gara-gara global, padahal ada juga kebijakan dalam negeri yang salah," ujar Menkeu Purbaya. <br /> <br />"Demonstrasi kemarin terjadi karena tekanan berkepanjangan di ekonomi, akibat kesalahan kebijakan fiskal dan moneter yang sebenarnya bisa kita kendalikan," lanjutnya. <br /> <br />Baca Juga Luhut Binsar Yakin Purbaya Sosok yang Tepat Jabat Menkeu: Orangnya Baik, Pengalaman Bagus! di https://www.kompas.tv/regional/616852/luhut-binsar-yakin-purbaya-sosok-yang-tepat-jabat-menkeu-orangnya-baik-pengalaman-bagus <br /> <br />#menkeu #purbayayudhisadewa #dpr #demo <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/616854/depan-dpr-menkeu-purbaya-beber-pemicu-gelombang-demo-hingga-singgung-indonesia-gelap
Video Information
Views
278
Duration
15:17
Published
Sep 11, 2025
Related Trending Topics
LIVE TRENDSRelated trending topics. Click any trend to explore more videos.
Trending Now