Juventus Resmi Rekrut Bek Portugal Tiago Djalo dari Lille 💪
Juventus mengumumkan penandatanganan bek tangguh asal Portugal, Tiago Djalo, dari Lille dengan biaya sekitar Rp60 miliar. Dukung langkah baru Juventus di musim ini!
okezone.com
1.4K views • Jan 23, 2024
About this video
<br /> Juventus resmi mendapatkan bek tangguh asal Portugal Tiago Djalo. Djalo didatangkan dari Lille dengan mahar 3,5 juta euro atau sekitar Rp60 miliar.<br /><br /> <br /><br /> Pemain berusia 23 tahun itu telah menandatangani kontrak dengan Juventus hingga 2026. Sepak bola Italia sudah tidak asing bagi bek berpostur 190 cm ini.<br /><br /> <br /><br /> Ia pernah bermain di tim junior AC Milan dan sempat berlatih bersama tim utama Rossoneri pada 2019. Kehadiran Djalo menambah lini belakang Juventus semakin kokoh di musim ini.<br /><br /> <br /><br /> Produser : Febry Rachadi<br />
Video Information
Views
1.4K
Duration
1:23
Published
Jan 23, 2024
User Reviews
3.7
(1) Related Trending Topics
LIVE TRENDSRelated trending topics. Click any trend to explore more videos.