Relawan Projo Deklarasikan Dukungan untuk Ganjar Pranowo di Pilpres 2024 🇮🇩
Relawan Projo yang dipimpin Haposan Situmorang resmi mendukung Ganjar Pranowo sebagai calon presiden 2024, menandai langkah besar dalam kontestasi politik mendatang.
KompasTV
1.2K views • Sep 16, 2023
About this video
JAKARTA, KOMPAS.TV - Relawan Pro Jokowi (Projo) yang dipimpin oleh Ketua Umum Haposan Situmorang, resmi mendukung Ganjar Pranowo sebagai calon presiden 2024. <br /> <br />Selanjutnya, Relawan Projo Ganjar Pranowo, akan mengajak Projo yang terpecah belah untuk mendukung Ganjar Pranowo sebagai capres 2024. <br /> <br />Sementara itu, Presiden Jokowi menyebut mengetahui semua isi dalamnya partai politik. <br /> <br />Bahkan arah langkah dan data parpol, dari informasi intelijen. <br /> <br />Penegasan itu disampaikan Jokowi, saat membuka Rapat Kerja Nasional Relawan Sekretariat Nasional Jokowi di Bogor, Jawa Barat. <br /> <br />Baca Juga Jokowi Tahu Arah dan Data Partai Politik, Dapat dari Intelijen di https://www.kompas.tv/video/444017/jokowi-tahu-arah-dan-data-partai-politik-dapat-dari-intelijen <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/444018/relawan-projo-deklarasi-dukung-bacapres-ganjar-pranowo-di-pilpres-2024
Video Information
Views
1.2K
Duration
0:49
Published
Sep 16, 2023
User Reviews
3.7
(1) Related Trending Topics
LIVE TRENDSRelated trending topics. Click any trend to explore more videos.