Tensi Meningkat: AS dan Israel Terlibat Ketegangan, Trump Dorong Pengiriman Pasukan Elit Turki ke Gaza
Ketegangan antara Amerika Serikat dan Israel semakin memuncak. Trump menekankan pengiriman pasukan elit Turki ke Jalur Gaza, yang membuat Netanyahu marah. Simak perkembangan terbaru di aplikasi berita TribunX.

Tribunnews
37.5K views โข Nov 2, 2025

About this video
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Amerika Serikat (AS) dan Israel kini tengah bersitegang mengenai pasukan internasional yang akan ditempatkan di jalur Gaza.
Pasalnya, Israel menolak hadirnya Turki di jalur Gaza namun AS justru tetap ngotot melibatkan pasukan Turki di Gaza.
Dari laporan Channel 12 Israel, pejabat AS menginginkan Turki ikut serta dalam pasukan internasional.
Bahkan, rencana untuk membentuk pasukan internasional ini sedang disusund an diperkirakan akan disampaikan pada Israel dan negara-negara Arab dalam beberapa pekan mendatang.
Menurut para pejabat, terdapat kekhawatiran dan keraguan di Tel Aviv mengenai rencana tersebut, karena Israel tidak akan memiliki kendali atas pasukan internasional yang beroperasi di Gaza.
Sebelumnya, Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu secara tegas sudah menolak partisipasi Turki dalam pengaturan keamanan internasional di Gaza.
Netanyahu menyebut bahwa kehadiran Turki akan diblokade dan dianggap sebagai garis merah bagi Israel.
Israel juga telah secara terbuka mengatakan bahwa hanya Tel Aviv yang bisa menentukan pasukan mana yang bisa masuk dan disetujui berada di jalur Gaza. (Tribun-Video.com)
https://www.middleeastmonitor.com/20251031-washington-insists-on-involving-turkey-in-gaza-international-force-despite-tel-avivs-objection/?utm_source=chatgpt.com
Program: Tribunnews Update
Host: Nila Irda
Editor Video: Mellinia Pranandari
Uploader: bagus gema praditiya sukirman
#amerikaserikat #israel #turki #donaldtrump #benjaminnetanyahu #gaza #palestina #telaviv
TRIBUN-VIDEO.COM - Amerika Serikat (AS) dan Israel kini tengah bersitegang mengenai pasukan internasional yang akan ditempatkan di jalur Gaza.
Pasalnya, Israel menolak hadirnya Turki di jalur Gaza namun AS justru tetap ngotot melibatkan pasukan Turki di Gaza.
Dari laporan Channel 12 Israel, pejabat AS menginginkan Turki ikut serta dalam pasukan internasional.
Bahkan, rencana untuk membentuk pasukan internasional ini sedang disusund an diperkirakan akan disampaikan pada Israel dan negara-negara Arab dalam beberapa pekan mendatang.
Menurut para pejabat, terdapat kekhawatiran dan keraguan di Tel Aviv mengenai rencana tersebut, karena Israel tidak akan memiliki kendali atas pasukan internasional yang beroperasi di Gaza.
Sebelumnya, Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu secara tegas sudah menolak partisipasi Turki dalam pengaturan keamanan internasional di Gaza.
Netanyahu menyebut bahwa kehadiran Turki akan diblokade dan dianggap sebagai garis merah bagi Israel.
Israel juga telah secara terbuka mengatakan bahwa hanya Tel Aviv yang bisa menentukan pasukan mana yang bisa masuk dan disetujui berada di jalur Gaza. (Tribun-Video.com)
https://www.middleeastmonitor.com/20251031-washington-insists-on-involving-turkey-in-gaza-international-force-despite-tel-avivs-objection/?utm_source=chatgpt.com
Program: Tribunnews Update
Host: Nila Irda
Editor Video: Mellinia Pranandari
Uploader: bagus gema praditiya sukirman
#amerikaserikat #israel #turki #donaldtrump #benjaminnetanyahu #gaza #palestina #telaviv
Tags and Topics
Browse our collection to discover more content in these categories.
Video Information
Views
37.5K
Likes
277
Duration
1:26
Published
Nov 2, 2025
User Reviews
4.2
(7) Related Trending Topics
LIVE TRENDSRelated trending topics. Click any trend to explore more videos.