Sindiran Pedas Hasan Nasbi Tanggapi Purbaya soal Jasa Luhut & Jokowi 🔥

Eks Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi menyentil Purbaya terkait klaim jasa Luhut dan Jokowi, menunjukkan bahwa keberhasilan tak datang begitu saja. Simak selengkapnya!

Tribunnews86.1K views0:06

About this video

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru TRIBUN-VIDEO.COM - Eks Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan (PCO) Hasan Nasbi kembali melayangkan kritiknya pada Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa. Kali ini, Hasan Nasbi menyindir Purbaya yang seolah lupa akan jasa Ketua DEN Luhut Binsar Pandjaitan dan Presiden ke-7 Joko Widodo. Dalam video yang beredar di media sosial, Hasan Nasbi menyebut bahwa Purbaya dulunya dilantik sebagai Kepala LPS oleh Jokowi. “Itu Menteri Keuangan (Purbaya) dulu Kepala LPS dilantik oleh Pak Jokowi,” ujar Hasan dalam videonya yang beredar luas di media sosial (28/10/2025). Hasan Nasbi menegaskan, Purbaya sebelumnya juga pernah menjadi staf di bawah Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan. “Jadi staff aja ngikut Pak Luhut, bertahun-tahun dari KSP malah gitu,” ucapnya. Hasan Nasbi menuturkan, tak ada sosok yang tiba-tiba muncul dan menjadi hebat. Namun pasti melalui sebuah proses yang sangat panjang. Hasan Nasbi memastikan, orang-orang yang pantas duduk di pemerintahan seharusnya adalah mereka yang tumbuh melalui proses panjang dan pengalaman yang teruji. “Orang hebat-hebat yang bisa masuk pemerintahan itu kan orang yang berproses panjang gitu. Kan nggak ada tiba-tiba muncul dari perut bumi ini hebat, ini kan nggak ada,” kuncinya. Hasan Nasbu menilai, komunikasi Purbaya kerap baku tikam dengan pejabat lain dan bisa melemahkan soliditas pemerintahan. Menanggapi hal itu, Purbaya justru membantah dengan membawa data hasil survei yang menunjukkan tren kepercayaan publik terhadap pemerintah terus meningkat. Data tersebut dirilis oleh Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) pada Oktober 2025, sebulan setelah dirinya resmi masuk kabinet sebagai Bendahara Negara. (Tribun-Video.com) Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Purbaya Jawab Sindiran Hasan Nasbi “Saya Bukan Koboi, Saya Kepanjangan Tangan Presiden”, https://wartakota.tribunnews.com/nasional/872249/purbaya-jawab-sindiran-hasan-nasbi-saya-bukan-koboi-saya-kepanjangan-tangan-presiden Program: Tribunnews Update Host: Nila Irda Editor Video: Valencia Frida Uploader: Panji Anggoro Putro #hasannasbi #purbayayudhisadewa #menkeu #jokowi #luhutbinsarpandjaitan #menterikeuangan

Tags and Topics

This video is tagged with the following topics. Click any tag to explore more related content and discover similar videos:

Tags help categorize content and make it easier to find related videos. Browse our collection to discover more content in these categories.

4.0

17 user reviews

Write a Review

0/1000 characters

User Reviews

0 reviews

Be the first to comment...

Video Information

Views
86.1K

Total views since publication

Likes
148

User likes and reactions

Duration
0:06

Video length

Published
Oct 31, 2025

Release date

Quality
hd

Video definition

Related Trending Topics

LIVE TRENDS

This video may be related to current global trending topics. Click any trend to explore more videos about what's hot right now!

THIS VIDEO IS TRENDING!

This video is currently trending in South Korea under the topic 'a'.

Share This Video

SOCIAL SHARE

Share this video with your friends and followers across all major social platforms including X (Twitter), Facebook, Youtube, Pinterest, VKontakte, and Odnoklassniki. Help spread the word about great content!