PSSI Mulai Diaudit, Erick Thohir Minta Data Keuangan Lengkap dari Yunus Nusi
Firma audit Ernst & Young mulai memeriksa keuangan PSSI pada 26 April 2023. Erick Thohir tegas meminta Yunus Nusi agar membuka seluruh data keuangan organisasi untuk proses audit yang transparan. 📝
Suaradotcom
3.6K views • Apr 28, 2023
About this video
Auditor firma keuangan Ernst & Young mendatangi kantor PSSI pada Rabu (26/4/2023) pagi WIB. Ketum PSSI, Erick Thohir, meminta organisasi yang dipimpinnya untuk membuka seluruh data keuangan.<br /><br />Sebanyak tiga orang auditor Ernst & Young mendatangi kantor PSSI untuk melakukan langkah awal penjajakan rencana pelaksanaan audit forensik atas pencatatan keuangan PSSI. Sesampainya di sana, ketiga orang auditor itu langsung menggali informasi awal dari manajer keuangan PSSI.<br />Selengkapnya dalam video.<br /><br />Artikel Terkait: <br />https://www.bolatimes.com/bolaindonesia/2023/04/26/173550/pssi-mulai-diaudit-pagi-ini-erick-thohir-perintahkan-yunus-nusi-minta-bagian-keuangan-buka-semua-data<br /><br />#ErickThohir #PSSI #YunusNusi #Bola<br /><br />--------------------------------------------------------------<br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom
Video Information
Views
3.6K
Duration
3:13
Published
Apr 28, 2023
User Reviews
3.8
(3) Related Trending Topics
LIVE TRENDSRelated trending topics. Click any trend to explore more videos.