Netanyahu Soroti Pidato Prabowo di Sidang Umum PBB

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengangkat pernyataan Presiden RI Prabowo Subianto dalam pidatonya di Sidang Majelis Umum PBB ke-80 pada hari Jumat.

Netanyahu Soroti Pidato Prabowo di Sidang Umum PBB
Kompas.com
35.1K views โ€ข Sep 27, 2025
Netanyahu Soroti Pidato Prabowo di Sidang Umum PBB

About this video

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu tiba-tiba menyoroti pernyataan Presiden RI Prabowo Subianto, saat berpidato di Sidang Majelis Umum PBB ke-80, Jumat (26/9/2025). pada hari yang berbeda.

Netanyahu mengeklaim pidato Prabowo itu adalah pertanda apa yang akan terjadi jika negara-negara lain bisa bekerja sama dengan Israel.

"Saya mencatat, seperti yang saya yakin Anda juga, kata-kata penyemangat yang diucapkan di sini oleh Presiden Indonesia," kata Netanyahu.

Selain itu, Netanyahu menggarisbawahi, Indonesia merupakan negara dengan populasi Muslim terbesar di dunia.

Lalu bagaimana tanggapan Kementerian Luar Negeri RI usai pidato Prabowo disinggung Netanyahu di PBB?

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Narator: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Video Editor: Dimas Septian Adiyathama
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Musik: Missing Persons - Jeremy Blake

#Global #Konflik #Israel #Palestina #SidangPBB #PidatoNetanyahu #PidatoPrabowo #BenjaminNetanyahu #PrabowoSubianto #Israel #Indonesia #PBB

Artikel terkait:
https://www.kompas.com/global/read/2025/09/27/094600870/netanyahu-bawa-bawa-pidato-prabowo-begini-tanggapan-menlu


Artikel ini bisa dilihat di : https://video.kompas.com/watch/1878924/netanyahu-bawa-bawa-pidato-prabowo-di-sidang-umum-pbb-apa-katanya-

Tags and Topics

Browse our collection to discover more content in these categories.

Video Information

Views

35.1K

Likes

217

Duration

2:31

Published

Sep 27, 2025

User Reviews

4.2
(7)
Rate:

Related Trending Topics

LIVE TRENDS

Related trending topics. Click any trend to explore more videos.