Momen Menegangkan Penggantian Kiswah Kakbah di Mekkah Saat Malam Tahun Baru Islam 1447 ๐
Saksikan detik-detik penuh makna saat upacara tahunan penggantian Kiswah Kakbah di Mekkah pada malam Tahun Baru Islam 1447. Simbol keagungan dan tradisi yang memukau!
KompasTV
372 views โข Jun 27, 2025
About this video
JAKARTA, KOMPASTV - Upacara tahunan penggantian Kiswah Kakbah di Mekkah pada malam Tahun Baru Islam 1447. <br /> <br />Upacara tahunan penggantian Kiswah kain penutup Kakbah dimulai di Mekkah pada Rabu (25/6/2025) malam hingga Kamis (26/6/2025) pagi, bertepatan dengan malam Tahun Baru Islam. <br /> <br />Rekaman menunjukkan kedatangan Kiswah baru di Masjidil Haram, dan prosesi seremonialnya menuju Kakbah yang merupakan situs paling suci dalam Islam. <br /> <br />Upacara tersebut melibatkan tim dari Kompleks Raja Abdulaziz untuk Kiswah Kakbah, yang terdiri dari 154 anggota staf nasional. <br /> <br />Kiswah baru tersebut berbobot 1.415 kilogram dan tingginya 14 meter. <br /> <br />Prosesi ini menghabiskan sekitar 825 kilogram sutra mentah, 120 kilogram benang perak berlapis emas, 60 kilogram benang perak murni, dan 410 kilogram kapas mentah. <br /> <br />Upacara penggantian kiswah Kakbah merupakan tradisi lama yang telah berlangsung selama lebih dari 100 tahun. <br /> <br />Video Editor: Novaltri <br /> <br />#kakbah #mekkah #muharram <br /> <br />Baca Juga Sederet Fakta Istri Bunuh Suami di Jombang: Berawal dari KDRT, Korban Ditemukan setelah 40 Hari di https://www.kompas.tv/regional/601987/sederet-fakta-istri-bunuh-suami-di-jombang-berawal-dari-kdrt-korban-ditemukan-setelah-40-hari <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/601993/detik-detik-penggantian-kiswah-kakbah-di-mekkah-pada-malam-tahun-baru-islam-1447
Video Information
Views
372
Duration
1:50
Published
Jun 27, 2025
Related Trending Topics
LIVE TRENDSRelated trending topics. Click any trend to explore more videos.
Trending Now