Kondisi Gaza Pasca Blokade Israel: Bantuan Kemanusiaan Dikembalikan ke Mesir ๐
Setelah Israel menghentikan pasokan makanan dan medis selama Ramadan, truk bantuan kemanusiaan kembali dikembalikan ke Mesir. Ketegangan dan krisis kemanusiaan di Gaza semakin memburuk.
KompasTV
875 views โข Mar 9, 2025
About this video
GAZA, KOMPAS.TV - Truk-truk yang membawa bantuan kemanusiaan untuk Gaza dikembalikan ke Mesir, setelah Israel menghentikan masuknya semua pasokan makanan maupun bantuan medis ke wilayah tersebut. <br /> <br />Israel memperingatkan akan ada "konsekuensi tambahan" jika Hamas tidak menerima usulan baru untuk memperpanjang gencatan senjata. <br /> <br />Ancaman ini membuat Mesir, sebagai mediator utama, menuduh Israel menggunakan "kelaparan sebagai senjata". <br /> <br />Sementara itu, Hamas menuduh Israel berupaya menggagalkan gencatan senjata, hanya beberapa jam setelah fase pertama gencatan berakhir pada 1 Maret lalu. <br /> <br />Baca Juga Tepis Ambisi Trump, Pemimpin Eropa Lebih Pilih Dukung Rencana Negara Arab untuk Gaza di https://www.kompas.tv/internasional/579056/tepis-ambisi-trump-pemimpin-eropa-lebih-pilih-dukung-rencana-negara-arab-untuk-gaza <br /> <br />#gaza #israel #bantuankemanusiaangaza #palestina <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/579195/kondisi-gaza-usai-israel-blokade-bantuan-pangan-dan-medis-di-bulan-ramadan
Video Information
Views
875
Duration
1:53
Published
Mar 9, 2025
Related Trending Topics
LIVE TRENDSRelated trending topics. Click any trend to explore more videos.
Trending Now