Jelang Sudirman Cup Indonesia, PBSI Gelar Simulasi Pertandingan

JAKARTA, KOMPAS.TV - PBSI menggelar simulasi Piala Sudirman di Pelatnas Cipayung, Senin (21/04/2025) pagi. Simulasi ini diikuti seluruh skuad minus Gregoria...

KompasTV371 views1:47

About this video

JAKARTA, KOMPAS.TV - PBSI menggelar simulasi Piala Sudirman di Pelatnas Cipayung, Senin (21/04/2025) pagi. <br /> <br />Simulasi ini diikuti seluruh skuad minus Gregoria Mariska yang dikabarkan sakit. <br /> <br />Pada simulasi yang disaksikan Menpora Dito Ariotedjo, Wamenpora Taufik Hidayat dan Ketua Umum PBSI Fadil Imran ini, skuad Indonesia dibagi dua, Tim Garuda dan Tim Rajawali. <br /> <br />Layaknya pertandingan sungguhan, permainan berlangsung alot. Bahkan laga antara Rehan - Gloria versus Rinov - Pitha serta Putri KW melawan Ester harus berjalan tiga set. <br /> <br />Menurut Putri KW, simulasi ini cukup penting terutama untuk mengasah mental sekaligus menemukan sentuhan terbaik. <br /> <br />Apalagi PBSI juga memasang target cukup tinggi. Dengan skuad kombinasi pemain muda dan senior, PBSI menargetkan Indonesia melangkah ke final, hasil yang terakhir kali didapat pada 2007. <br /> <br />Usai simulasi, 20 atlet yang akan mewakili Indonesia di Piala Sudirman resmi dilepas. Mereka akan berjuang di Xiamen, Tiongkok mulai 27 April. <br /> <br />Baca Juga Cari Bibit Muda Bulu Tangkis Indonesia, PBSI Gelar Seleknas pada 11-15 Januari 2025 di https://www.kompas.tv/olahraga/573527/cari-bibit-muda-bulu-tangkis-indonesia-pbsi-gelar-seleknas-pada-11-15-januari-2025 <br /> <br />#pbsi #sudirmancup #menpora <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/olahraga/588438/jelang-sudirman-cup-indonesia-pbsi-gelar-simulasi-pertandingan

Video Information

Views
371

Total views since publication

Duration
1:47

Video length

Published
Apr 21, 2025

Release date

Related Trending Topics

LIVE TRENDS

This video may be related to current global trending topics. Click any trend to explore more videos about what's hot right now!

THIS VIDEO IS TRENDING!

This video is currently trending in Turkey under the topic 'g'.

Share This Video

SOCIAL SHARE

Share this video with your friends and followers across all major social platforms including X (Twitter), Facebook, Youtube, Pinterest, VKontakte, and Odnoklassniki. Help spread the word about great content!