Jay Idzes Dikabarkan Pindah ke Udinese 🇮🇹

Bintang Timnas Indonesia, Jay Idzes, semakin dekat bergabung dengan klub Serie A, Udinese, setelah meninggalkan Venezia. Simak update lengkapnya di sini!

Jay Idzes Dikabarkan Pindah ke Udinese 🇮🇹
KompasTV
657 views • Jun 18, 2025
Jay Idzes Dikabarkan Pindah ke Udinese 🇮🇹

About this video

JAKARTA, KOMPAS.TV - Bintang tim nasional indonesia, jay idzes kian santer dikabarkan meninggalkan klubnya venezia. Idzes bahkan hampir pasti bergabung dengan udinese. <br /> <br />Masa depan jay idzes terus jadi pemberitaan. Pemain venezia itu dikabarkan siap meninggalkan klubnya dan bertahan di kasat tertinggi liga italia, seri a. <br /> <br />Venezia sendiri turun kasta setelah ter degradasi. Sementara jay idzes kini jadi incaran klub lain. Salah satu yang coba mendatangkan bek timnas indonesia itu adalah udinese. Udinese bahkan siap merogoh kocek sampai 470 miliar untuk jay idzes. <br /> <br />Jika jadi hijrah ke udinese, pesepak bola 25 tahun itu akan memecahkan rekor transfer klub. <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/600289/jay-idzes-dirumorkan-hijrah-ke-udinese

Video Information

Views

657

Duration

0:55

Published

Jun 18, 2025

Related Trending Topics

LIVE TRENDS

Related trending topics. Click any trend to explore more videos.