Fuji Jadi Model Video Klip Lagu 'Trauma' dengan Akting Mirip Pengalaman Pribadi 🎬

Fuji tampil memukau sebagai model dalam video klip lagu 'Trauma' oleh Elsya dan Aan Story, memerankan sosok perempuan galau yang penuh emosi. Simak cerita di balik layar dan peran unik Fuji dalam video ini!

Fuji Jadi Model Video Klip Lagu 'Trauma' dengan Akting Mirip Pengalaman Pribadi 🎬
celebritiesdotid
1.2K views • Mar 17, 2023
Fuji Jadi Model Video Klip Lagu 'Trauma' dengan Akting Mirip Pengalaman Pribadi 🎬

About this video

JAKARTA, celebrities.id - Fuji jadi model video klip lagu ‘Trauma’ yang dibawakan Elsya dan Aan Story. Peran perempuan galau yang dibawakan Fujianti Utami mendapat pujian.<br /><br />Dia sangat menjiwai seakan lagu tersebut mewakili pengalaman pribadi.<br /><br />Video klip dari lagu ‘Trauma’ telah dirilis (15/03/2023) dan hingga kini masih menduduki trending kedelapan di YouTube.<br /><br />Baca Selengkapnya di Celebrities.id

Video Information

Views

1.2K

Duration

1:03

Published

Mar 17, 2023

User Reviews

3.7
(1)
Rate:

Related Trending Topics

LIVE TRENDS

Related trending topics. Click any trend to explore more videos.