110 WNI Terjebak di Sudan Berhasil Dievakuasi ke Jeddah dengan Pesawat TNI AU ✈️
Setelah beberapa hari terjebak dalam konflik di Sudan, 110 WNI akhirnya dievakuasi ke Jeddah menggunakan pesawat TNI AU. Simak selengkapnya tentang proses evakuasi ini!
About this video
PORT SUDAN, KOMPAS.TV - Sebanyak 110 Warga Negara Indonesia (WNI) yang beberapa hari sempat terjebak dalam situasi perang saudara di Sudan, akhirnya berhasil dievakuasi ke Jeddah, Arab Saudi, Rabu (26/4/2923).
Ke-110 WNI tersebut merupakan bagian dari evakuasi tahap kedua dari Khartoum menuju Port Sudan melalui jalan darat.
Para WNI yang terdiri dari laki-laki, perempuan dan anak-anak itu, diterbangkan menggunakan pesawat boeing 737 A-7305 TNI AU, dari kota Port Sudan menuju posko evakuasi di Jedah, Arab Saudi.
Kepala Dinas Penerangan TNI AU (Kadispenau) Marsma TNI Indan Gilang Buldansyah mengatakan proses evakuasi berjalan dengan lancar berkat koordinasi yang baik dari berbagai pihak terkait seperti Kemenlu, Mabes TNI, KBRI di Sudan, Kru pesawat B-737 A-7305 dan juga Konjen RI di Jeddah.
Selanjutnya, WNI yang sudah berhasil di evakuasi ke Jedah, akan kembali ke tanah air menggunakan beberapa pesawat komersial. Sementara pesawat A-7305 akan berada di Jedah untuk melaksanakan evakuasi lanjutan.
Video Editor: Firmansyah
Baca Juga Dubes Arab Saudi di Jakarta: 560 WNI Dievakuasi dari Sudan Lewat Jalur Laut ke Jeddah di https://www.kompas.tv/article/401501/dubes-arab-saudi-di-jakarta-560-wni-dievakuasi-dari-sudan-lewat-jalur-laut-ke-jeddah
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/401583/beberapa-hari-terjebak-110-wni-di-sudan-berhasil-dievakuasi-ke-jeddah-dengan-pesawat-tni-au
Ke-110 WNI tersebut merupakan bagian dari evakuasi tahap kedua dari Khartoum menuju Port Sudan melalui jalan darat.
Para WNI yang terdiri dari laki-laki, perempuan dan anak-anak itu, diterbangkan menggunakan pesawat boeing 737 A-7305 TNI AU, dari kota Port Sudan menuju posko evakuasi di Jedah, Arab Saudi.
Kepala Dinas Penerangan TNI AU (Kadispenau) Marsma TNI Indan Gilang Buldansyah mengatakan proses evakuasi berjalan dengan lancar berkat koordinasi yang baik dari berbagai pihak terkait seperti Kemenlu, Mabes TNI, KBRI di Sudan, Kru pesawat B-737 A-7305 dan juga Konjen RI di Jeddah.
Selanjutnya, WNI yang sudah berhasil di evakuasi ke Jedah, akan kembali ke tanah air menggunakan beberapa pesawat komersial. Sementara pesawat A-7305 akan berada di Jedah untuk melaksanakan evakuasi lanjutan.
Video Editor: Firmansyah
Baca Juga Dubes Arab Saudi di Jakarta: 560 WNI Dievakuasi dari Sudan Lewat Jalur Laut ke Jeddah di https://www.kompas.tv/article/401501/dubes-arab-saudi-di-jakarta-560-wni-dievakuasi-dari-sudan-lewat-jalur-laut-ke-jeddah
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/401583/beberapa-hari-terjebak-110-wni-di-sudan-berhasil-dievakuasi-ke-jeddah-dengan-pesawat-tni-au
Video Information
Views
284
Total views since publication
Duration
1:09
Video length
Published
Apr 27, 2023
Release date
About the Channel
Related Trending Topics
LIVE TRENDSThis video may be related to current global trending topics. Click any trend to explore more videos about what's hot right now!
THIS VIDEO IS TRENDING!
This video is currently trending in South Korea under the topic 'a'.
Share This Video
SOCIAL SHAREShare this video with your friends and followers across all major social platforms including X (Twitter), Facebook, Youtube, Pinterest, VKontakte, and Odnoklassniki. Help spread the word about great content!