3 Tiga Aspek Positif Sepak Bola Indonesia yang Diperhatikan FIFA Sebelum Penunjukan Tuan Rumah Piala Dunia U-17
JAKARTA, KOMPASTV - Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengungkapkan bahwa FIFA mencatat tiga hal positif dari sepak bola Indonesia yang berkontribusi pada penunjukan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17.
About this video
JAKARTA, KOMPASTV - Ketua Umum PSSI Erick Thohir ungkap ada tiga hal positif dari sepak bola Indonesia yang diperhatikan FIFA. <br /> <br />Tiga hal tersebut akhirnya menjadi pertimbangan menunjuk Indonesia jadi tuan rumah Piala Dunia U-17. <br /> <br />"FIFA melihat penyelangaran yang dilakukan oleh Indonesia untuk pertandingan Palestina dan Argentina luar bias standarnya, mereka puji," ungkap Erick, Senin (26/6). <br /> <br />Poin kedua, FIFA disebut melihat keseriusan Presiden Jokowi dalam menyampaikan cetak biru transformasi sepak bola Indonesia. <br /> <br />"Di situ ada 22 stadion yang direnovasi. Ini sebagai bukti nyata Indonesia siap standarisasi fasilitas yang ada," ungkap Erick. <br /> <br />Hal ketiga adalah kesungguhan PSSI dalam membangun Timnas Indonesia untuk berprestasi. <br /> <br />Video Editor: Lintang Amiluhur <br /> <br />Baca Juga FIFA Beri Catatan Khusus soal Piala Dunia U-17, Erick Thohir Yakin Indonesia Siap! di https://www.kompas.tv/video/420199/fifa-beri-catatan-khusus-soal-piala-dunia-u-17-erick-thohir-yakin-indonesia-siap <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/420259/3-disorot-fifa-sebelum-tunjuk-indonesia-jadi-tuan-rumah-piala-dunia-u-17
Video Information
Views
342
Total views since publication
Duration
3:07
Video length
Published
Jun 27, 2023
Release date
About the Channel
Related Trending Topics
LIVE TRENDSThis video may be related to current global trending topics. Click any trend to explore more videos about what's hot right now!
THIS VIDEO IS TRENDING!
This video is currently trending in Malaysia under the topic 'kualifikasi piala dunia'.
Share This Video
SOCIAL SHAREShare this video with your friends and followers across all major social platforms including X (Twitter), Facebook, Youtube, Pinterest, VKontakte, and Odnoklassniki. Help spread the word about great content!