Paus Fransiskus: Misi Perdamaian Dunia Sejak 2013 🌍
Sejak menjabat pada 2013, Paus Fransiskus aktif menjalankan misi perdamaian dengan mengunjungi 65 negara. Temukan upayanya dalam mendorong kedamaian global dan pengaruhnya di dunia.
About this video
KOMPAS.TV - Sejak menjabat pada 2013, Paus Fransiskus fokus mendorong perdamaian dunia. Pemimpin Gereja Katolik itu telah mengunjungi 65 negara di dunia, yang sebagian besar adalah negara miskin dan dilanda perang.
Sebagian besar perjalanan internasional pemimpin Gereja Katolik ini adalah ke negara termiskin dunia, seperti Mozambik, Madagaskar, dan Kongo. Atensi Paus juga tertuju pada negara dengan umat Kristen minoritas serta negara yang dilanda perang seperti Republik Afrika Tengah, dan mendorong rekonsiliasi di negara yang baru pulih dari konflik seperti Irak.
Paus Fransiskus memberi hati pada negara-negara yang luput dari perhatian untuk membawa harapan bagi terciptanya dunia sebagai rumah bagi semua orang.
Bagi Paus Fransiskus, perdamaian dan rekonsiliasi dimulai dengan dialog. Pada 2019, bersama Imam Agung Al-Azhar, Syekh Ahmad El-Tayeb, Paus Fransiskus menandatangani "Document on Human Fraternity for World Peace and Living Together," atau yang kemudian dikenal dengan Dokumen Abu Dhabi.
#pausfransiskus #misiperdamaian #indonesia
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/535362/usaha-paus-fransiskus-menjalankan-misi-perdamaian-dunia
Sebagian besar perjalanan internasional pemimpin Gereja Katolik ini adalah ke negara termiskin dunia, seperti Mozambik, Madagaskar, dan Kongo. Atensi Paus juga tertuju pada negara dengan umat Kristen minoritas serta negara yang dilanda perang seperti Republik Afrika Tengah, dan mendorong rekonsiliasi di negara yang baru pulih dari konflik seperti Irak.
Paus Fransiskus memberi hati pada negara-negara yang luput dari perhatian untuk membawa harapan bagi terciptanya dunia sebagai rumah bagi semua orang.
Bagi Paus Fransiskus, perdamaian dan rekonsiliasi dimulai dengan dialog. Pada 2019, bersama Imam Agung Al-Azhar, Syekh Ahmad El-Tayeb, Paus Fransiskus menandatangani "Document on Human Fraternity for World Peace and Living Together," atau yang kemudian dikenal dengan Dokumen Abu Dhabi.
#pausfransiskus #misiperdamaian #indonesia
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/535362/usaha-paus-fransiskus-menjalankan-misi-perdamaian-dunia
Video Information
Views
323
Total views since publication
Duration
4:00
Video length
Published
Sep 2, 2024
Release date
About the Channel
Related Trending Topics
LIVE TRENDSThis video may be related to current global trending topics. Click any trend to explore more videos about what's hot right now!
THIS VIDEO IS TRENDING!
This video is currently trending in Malaysia under the topic 'kualifikasi piala dunia'.